Collection Cosmetics Kini Hadir di Indonesia
- 8:08 AM
- By Jesslyn Prijanto
- 0 Comments
Aku selalu excited banget di undang ke acara Grand Launching Collection Cosmetics, selalu senang dengan hadirnya brand-brand kosmetik terlebih makeup yang baru di Indonesia. Menggandeng Beauty Journal untuk acara grand launchingnya di Pippo, Senayan City aku udah nggak sabar banget untuk mencoba sendiri produk-produknya dan pingin tahu lagi apa sih yang membedakan Collection Cosmetics dengan brand-brand lain.
Shu Uemura RD 163 : Red Lipstick for Asian Women
- 10:20 PM
- By Jesslyn Prijanto
- 0 Comments
Another limited edition collections from Shu Uemura! RD 163 merupakan koleksi limited edition terbaru Shu Uemura yang merupakan koleksi lipstick merah yang didesign dan diluncurkan untuk menjawab kebutuhan lipstick merah yang cocok untuk skintone wanita di Asia. Mungkin sebagian dari kamu tahu aku suka banget sama beberapa produk Shu Uemura terutama cleansing oil-nya duh juara banget! Dan aku juga suka dengan produk-produk limited edition dari Shu Uemura karena biasa selalu ada yang beda dan nyesel kalau terlewatkan *Kayak Shupette by Karl Lagerfeld atau Takashi Murakami*
Dnars Indonesia, Brand Skincare Halal asal Malaysia Telah Hadir di Indonesia (REVIEW Dnars Whitening Set)
- 3:17 PM
- By Jesslyn Prijanto
- 1 Comments
Dnars Indonesia mengadakan grand launchingnya di Indonesia beberapa waktu lalu di Kedai 89 Kemang. Bersamaan dengan grand launchingnya di Indonesia, Dnars yang merupakan brand skincare ternama asal Malaysia juga turut menghadirkan Shireen Sungkar sebagai brand ambassador Dnars di Indonesia.
Bio Oil Indonesia : Begin Your Healthy Habits with Bio Oil
- 10:14 AM
- By Jesslyn Prijanto
- 0 Comments
Hari Jumat kemarin
aku baru saja menghadiri acara Bio-Oil Gathering
bertemakan Begin Your Healthy Habits with Bio-Oil, sebenernya aku suka dan pernah mengulas mengenai Bio-Oil tapi aku pingin tahu lebih detail lagi mengenai
Bio-Oil dan sejuta manfaatnya serta mendengarkan langsung
sharing pengalaman penggunaan Bio-Oil ini serta sudut
pandang dermatologist yang dihadirkan